Assalamu’alaikum….
Pada kesempatan kali ini saya akan memposting sedikit cuplikan dari Materi Tajwid Bab 6-Hukum Bacaan “Idzghom Mutamatsilain” (untuk Materi Lengkapnya silahkan download DISINI !!)
Langsung saja mari kita simak uraian dibawah ini :
Apabila ada dua huruf yang sama sedangkan yang pertama di sukun (mati), misal ; Ba’ Sukun bertemu dengan Ba’.
MUTAMATSILAIN artinya : Dua semisal
Cara Membacanya : Harus dimasukkan (ditasydidkan) kepada huruf kedua
Biasanya juga disebut : “MITSLAIN”
- PENGECUALIAN
Dari kaidah Idz-ghom Mutamatsilain ini, ada beberapa pengecualian yaitu :
Apabila ada ;
Wau Sukun bertemu dengan Wau
Ya’ Sukun bertemu dengan Ya’
Maka tidak di Idz-gom kan (dimasukkan) dalam huruf yang kedua, tetapi harus dibaca panjang sebagaimana mestinya.
Untuk Materi Selengkapnya, Silahkan Download DISINI !!!
SEMOGA BERMANFAAT.......
Wassalamu’alaikum……
Tidak ada komentar:
Posting Komentar